Faktor Penyebab Kecelakaan Penerbangan di Indonesia Tahun 2000-2006

Welly Pakan(1*)

(1) Pusat Penelitian dan Pengembangan Transportasi Udara
(*) Corresponding Author

Abstract


Dalam dunia penerbangan dikenal 2 macam pengertian kecelakaan pesawat udara yaitu (accident) adalah suatu peristiwa yang terjadi di luar dugaan munusia yang berhubungan dengan pengoperasian pesawat udara yang berlangsung sejak penumpang naik pesawat (boarding) dengan maksud melakukan penerbangan sampai waktu semua penumpang turun dari pesawat udara (debarkasi): Jenis kecelakaan ini korban manusia sedangkan kecelakaan (incident) dalah kecelakaan yang berhubungan dengan operasi pesawat dan tidak menimbulkan korban.
Pada umumnya suatu kecelakaan transportasi terjadi disebabkan oleh beberapa faktor, Oleh Very Management Manual (SMM) yang diterbitkan oleh International Civil Aviation Organication (ICAO) membagi fakor penyebab pesawai udara dalam 4 (empat) kelompok yaitu :
1. Faktor software yaitu kebijakan, prosedur dan lain-lain
2. Faktor hardware yaitu prasarana, sarana
3. Faktor environment yaitu lingkungan dan cuaca
4. Faktor liveware yaitu manusia.
Transportasi udara terselenggara apabila ada antar faktor manusia dengan faktor lainnya demikian pula dengan pesawat udara terjadi karena adanya interaksi antar faktor manusia dan faktor penyebab kecelakaan lainnya, dengan demikian maka faktor manusia (human faktor) merupakan faktor yang dominan penyebab kecelakam pesawat udara.


Keywords


kecelakaan, human factor

Full Text:

PDF

References


Data Base KNKT, Komisi Nasional Keselamatan Transportasi Departemen Perhubungan Tahun 2008;

Frank H.W. (Pentedemah NY. P. Hadinoto), Manajemen Transport, Seri manajemen No. 70, Penerbit PT. Pustaka Binaan Presindo Tahun 1991;

Guntingan koran yang berhubungan dengan tulisan;

Kes. dr. Herrnan M, Ms-SPKP, Pengenalan Faktor Manusia pada Kecelakaan Transportasi, Bahan Ajar Diktat Wajib Perhubungan Angkatan VIII Juni 2008;

Media Informasi Media Airline Edisi Perdana dan Ke-2 Tahun 2008;

Pengkajian Pengaruh Human Factor Penyebab Kecelakaan penerbangan Sipil di Indonesia, pusat Litbang Perhubungan Udara Tahun 2007;

Studi Evaluasi Kebijakan Keselamatan Penerbangan, Pusat Litbang Udan Tahun 2003.




DOI: http://dx.doi.org/10.25104/wa.v34i1.51.1-18

Article metrics

Abstract views : 3673 | views : 1257

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

WARTAARDHIA Indexed by:

Sinta Science and Technology IndexGoogle ScholarDirectory of Open Access JournalIndonesian Scientific Journal Database (ISJD)ROAD: the Directory of Open Access scholarly ResourcesPKP IndexGarudaDimensionsDimensions

Copyright of Warta Ardhia (e-ISSN:2528-4045, p-ISSN:0215-9066) Sekretariat Jurnal Transportasi Udara, Jl. Medan Merdeka Timur No. 5 A Jakarta Pusat 10110. Tlp. (021) 34832944, Fax. (021) 34832968. Email:litbang_udara@yahoo.co.id; warta.ardhia@gmail.com.

    Creative Commons License 
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

Web
  Analytics View My Stats